HUBUNGAN INISIASI MENYUSUI DINI DENGAN PERCEPATAN INVOLUSI UTERI
DOI:
https://doi.org/10.36341/jomis.v6i2.2535Kata Kunci:
inisiasi menysui dini; involusi uteri; primimaraAbstrak
Involusi uterus merupakan salah satu indikator penting dalam melihat kepulihan ibu pada masa nifas, pemberian inisiasi menyusui dini diyakini dapat mempercepat involusi uterus. Tujuan penelitian ini untuk mendeksripsikan hubungan inisiasi menyusui dini dengan percepatan involusi uteri, mengidentifikasi keberhasilan inisiasi meyusui dini serta menganalisis pengaruh inisiasi menyusui dini pada involusi uteri pada post partum. Penelitian ini merupakan pre-eksperimen dengan desain penelitian Static Group Comparison/Posttest Only Control Group Designs yang dilakukan bulan April-Mei 2021. Dengan populasi seluruh ibu postpartum yang menyusui bayinya lewat isapan bayi di klinik Kartika Husada Donomulyo. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling yang memenuhi kriteria persalinan spontan/normal, sedangkan bayi dengan asfiksia, ibu post partum yang pendarahan dan dengan ibu yang multipara tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Besar sampel sebanyak 56 ibu postpartum. Yang dibagi menjadi 2 kelompok, kelompok A; yang melakukan inisiasi menyusui dini, kelompok B; tidak melakukan inisiasi menyusui dini. Hasil penelitian menggunakan Chi-Square terdapat nilai P 0.00<0.05 dapat disimpulkan bahwa inisiasi menyusui dini berpengaruh 13,80 kali pada percepatan involusi uteri.
Unduhan
##submission.downloads##
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
1. Copyright of all journal manuscripts is held by the JOMIS : Journal of midwifery scinece
2. Formal legal provisions to access digital articles of electronic journal are subject to the provision of the Creative Commons Attribution-ShareAlike license (CC BY-NC-SA), which means that JOMIS : Journal of midwifery scinece is rightful to keep, transfer media/format, manage in the form of databases, maintain, and publish articles.
3. Published manuscripts both printed and electronic are open access for educational, research, and library purposes. Additionally, the editorial board is not responsible for any violations of copyright law.
licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.