PERBANDINGAN SISTEM AUTENTIKASI WPA2 EAP-PSK PADA JARINGAN WIRELESS DENGAN METODE PENETRATION TESTING MENGGUNAKAN FLUXION TOOLS
DOI:
https://doi.org/10.36341/rabit.v7i1.2206Kata Kunci:
Penetration Testing, Fluxion Tools, WPA2-PSK, WPA2-EAP, Jaringan WirelessAbstrak
aringan Nirkabel merupakan sekumpulan perangkat elektronik yang menghubungkan satu dengan yang lain memanfaatkan perangkat udara alias frekuensi jadi alur lintas data. Masa sekarang ini, ada banyak pengguna yang memanfaatkan WPA2-PSK ataupun WPA2-EAP menjadi security system jaringan nirkabel yang bertujuan untuk menghindari orang yang mengakses tanpa izin. Riset ini memakai teknik wireless penetration testing yang memakai fluxion tools dengan membandingkan dan menganalisis security system otentikasi WPA2 dengan EAP-PSK pada jaringan nirkabel yang bertujuan untuk mengetahui kerentanan sebuah sistem keamanan jaringan tersebut. Untuk melaksanakan penetration testing penulis mengacu terhadap “Wireless Network Penetration Testing Methodology.†Yang terdiri dari intelligence gathering, vulnerability analysis, threat modelling, password cracking, dan reporting. Dari penelitian ini akan menyimpulkan WPA2-PSK kurang aman untuk digunakan dikarenakan terlihat pada penetration testing tesrsebut WPA2-PSK berhasil dibobol dalam keadaan SSID unhideÂ, sedangkan WPA2-EAP berhasil dalam pembuatan Web Interface namun tidak berhasil dalam mendapatkan informasi seperti username dan passwor. Jika WPA2-PSK SSID dalam keadaan hide akan mengagalkan peretasan sehingga dari sistem keamanan kedua tersebut memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing tergantung kebutuhan pengguna.
Unduhan
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
1. Hak cipta dari semua manuskrip jurnal dipegang oleh RABIT: Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi Univrab.
2. Ketentuan hukum formal untuk mengakses artikel digital jurnal elektronik tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-NC-SA), yang berarti bahwa RABIT: Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi Univrab berhak untuk menyimpan, mentransfer media / format, mengelola dalam bentuk basis data, memelihara, dan menerbitkan artikel.
3. Naskah yang diterbitkan baik cetak maupun elektronik adalah akses terbuka untuk tujuan pendidikan, penelitian, dan perpustakaan. Selain itu, dewan editorial tidak bertanggung jawab atas pelanggaran hukum hak cipta.